Bogasport-TV hadir untuk memenuhi kebutuhan pencinta olahraga Tanah Air terhadap informasi olahraga yang cepat, mendalam, dan menghibur.
Sebagai portal berita sports entertainment, BogaSport-TV menyajikan berita olahraga dengan cara entertaining.
Sisi sports knowledge tentu saja tetap kami tampilkan sebagai karakter yang menjadi bagian penting karya jurnalistik.
Berita olahraga kami kemas dengan tampilan menarik tanpa melupakan foto, grafis, dan video untuk semakin mendekatkan pembaca ke atlet atau tokoh olahraga.
Ulasan atau analisis menjadi salah satu ciri BogaSport-TV untuk membantu para pembaca lebih mendalami kejadian, performa atlet, dan tokoh olahraga.
BogaSport-TV merupakan portal berita olahraga individual di bawah naungan Tim Boga Sport TV, yang mulai tampil secara online sekaligus menjadi hari lahirnya pada tanggal 01 November 2022.
Seluruh brand itu tergabung dalam BogaSportTV Network.
Dengan mengintegrasikan kekuatan itu, kami berharap para pembaca dan penggemar berita olahraga dapat lebih terpuaskan.
BogaSport-TV - Sports Entertainment
0 Komentar